TWS atau true wireless stereo, umumnya kita ketahui seperti earphone, earbuds atau headset. Namun, tahukah kamu bahwa teknologi TWS juga ada pada speaker aktif? Apa Itu TWS Pada Speaker? TWS adalah istilah pada teknologi audio nirkabel yang dapat menghasilkan suara stereo, yaitu ketika pengguna dapat menikmati suara dari speaker namun tanpa sambungan kabel antara speaker […]
Tag Archives: speaker bluetooth terbaik
Saat memilih speaker untuk kebutuhan audio di rumah, banyak dari kita bingung menentukan mana yang lebih cocok antara speaker bookshelf dan speaker floorstanding. Kedua jenis speaker ini memiliki kelebihan dan kekurangan masing-masing yang membuatnya unggul dalam situasi tertentu. Untuk memudahkan kamu dalam memilih, berikut ini adalah ulasan lengkap mengenai perbedaan keduanya, termasuk rekomendasi speaker bookshelf […]
Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-79 akan segera tiba! Perayaan Hari Kemerdekaan selalu menjadi momen yang penuh keceriaan dan kegembiraan, terutama dengan adanya berbagai lomba yang menghibur dan mengikat kebersamaan. Tahun ini, cobalah merayakannya dengan cara yang lebih unik dan berkesan melalui berbagai lomba yang tidak hanya seru, tetapi juga mampu menghadirkan tawa dan kehangatan. […]
Di era di mana musik dan hiburan bergerak dinamis dan gaya hidup yang makin modern, hal ini telah mengubah cara kita dalam menikmati musik dan memanfaatkan speaker bluetooth dalam kegiatan sehari-hari seperti momen-momen berharga ketika beraktivitas yoga, karaoke bersama dan ketika menikmati musik. Dengan kemajuan ini, speaker berteknologi bukan hanya sekadar alat untuk mendengarkan suara, […]
Speaker aktif terbaru dari POLYTRON menawarkan kombinasi fitur terkini dan kualitas suara yang jernih. Sebagai merek yang telah dikenal luas di Indonesia hingga manca negara, POLYTRON terus mengembangkan produknya untuk memenuhi kebutuhan konsumen akan perangkat audio berkualitas. Artikel ini akan membahas beberapa rekomendasi speaker aktif terbaik dari POLYTRON yang layak untuk dipertimbangkan pada tahun 2024. […]
Seorang audiophile adalah seseorang yang sangat berminat dalam sistem audio dan reproduksi suara yang berkualitas tinggi. Audiophile biasanya memiliki pengetahuan mendalam tentang peralatan audio dan seringkali menggunakan istilah-istilah khusus di dalam dunia audio sistem. Mau tahu istilah apa saja yang biasanya diketahui oleh seorang audiophile dalam dunia speaker? Berikut ini ulasannya. Hi-Fi atau […]
Speaker bluetooth terbaik bukan hanya terletak pada suaranya, namun berbagai faktor juga sangat mempengaruhinya yaitu unsur yang paling penting adalah pengalaman menyenangkan ketika mendengarkan musik secara keseluruhan. Misal dinamika audio yang seimbang antara bass dan treble, suara yang detail, keselarasan akustik, suara yang powerful hingga konektivitas yang mudah dan kekinian. Semua unsur di atas […]
Speaker bluetooth keluaran POLYTRON yang satu ini bisa kamu maksimalkan untuk berbagai acara di rumah, mulai dari acara arisan, kumpul-kumpul bareng teman hingga acara bermusik atau karaoke bareng. Supaya acara di rumah tetap meriah dan berkesan, berikut ini adalah tips mengoptimalkan speaker bluetooth POLYTRON untuk acara. Speaker bluetooth tipe PAS 10DF22 bisa kamu maksimalkan […]
Cari speaker karaoke terbaik memang tidak bisa sembarangan. Kamu harus memastikannya sebelum membeli dengan mengecek segala fitur yang ada di dalamnya supaya speaker yang kamu cari sesuai dengan incaranmu. POLYTRON menghadirkan speaker PAS 8FF22 yang telah disempurnakan, hadir dengan keluaran suara lebih baik dan bass yang lebih mantap. PAS 8FF22 mendukung fitur karaoke dengan […]