Bagi sebagian orang, bermain game merupakan cara yang menyenangkan untuk melepas penat, mencari hiburan, atau bahkan mengasah keterampilan tertentu. Rintangan yang ada pada game online menjadi sebuah tantangan tersendiri bagi para pemain, sehingga game online menjadi sangat menarik untuk dijelajahi. Namun, seperti halnya dalam kehidupan nyata, terkadang butuh sedikit variasi untuk menjaga keseruan dalam bermain […]
Tag Archives: monitor adalah
Tahun 2023 telah menjadi tahun yang menggelegar bagi para penggemar game PC di seluruh dunia. Dengan munculnya sejumlah game yang mendebarkan dan menghibur, para pemain tak bisa dilepaskan dari layar monitor mereka. Dari dunia sihir Hogwarts hingga petualangan luar angkasa yang epik, inilah daftar game online PC terpopuler 2023 yang wajib Anda mainkan tahun ini! […]
Pengertian refresh rate dalam dunia gaming adalah seberapa banyak jumlah suatu monitor dapat menampilkan gambar berubah dalam satu detik, di ukur dalam hertz (Hz). Semakin tinggi refresh rate suatu monitor gaming maka akan semakin banyak gambar yang dapat ditampilkan setiap detiknya. Semua hal tersebut sangat berarti dalam dunia gaming karena dapat mempengaruhi pengalaman bermain game […]
YouTube telah menjadi platform utama bagi para pecinta game untuk berbagi pengalaman mereka. Untuk menjadi seorang YouTuber gaming yang sukses memerlukan lebih dari sekadar keterampilan bermain yang baik. Peralatan yang tepat dapat membuat perbedaan besar dalam kualitas konten yang dihasilkan dan membantu membangun audiens yang setia. Berikut adalah enam peralatan yang wajib dimiliki oleh seorang […]
Pemilihan monitor yang tepat dapat meningkatkan pengalaman pengguna dalam bekerja atau bermain game. Bagi para pengguna PC yang mengutamakan performa ciamik tanpa harus merogoh kocek dalam-dalam, POLYTRON menawarkan solusi yang menarik. Dengan harga mulai dari Rp 1 jutaan, POLYTRON hadir dengan tiga rekomendasi PC monitor yang tidak hanya ramah di kantong, tetapi juga memberikan performa […]
Apa itu monitor IPS? IPS (In-Plane Switching) adalah jenis panel teknologi layar yang digunakan dalam pembuatan monitor komputer, televisi, dan layar lainnya. Teknologi IPS dikembangkan untuk mengatasi beberapa kelemahan yang dimiliki oleh teknologi panel sebelumnya, terutama dalam hal sudut pandang dan reproduksi warna. Ketika mencari monitor gaming yang tepat, pemilihan panel menjadi kunci dalam […]
Monitor gaming telah menjadi salah satu elemen krusial bagi para pecinta game yang menginginkan pengalaman bermain yang optimal. Dalam hal ini, monitor gaming dari merek lokal, seperti POLYTRON, menjadi pilihan menarik. Salah satu model terbaru yang cukup diminati adalah Monitor Gaming Warrior PMD 27IQ9931 yang diulas oleh GTID dan Evosmicroboy. Monitor ini menawarkan berbagai […]
Pertumbuhan pasar monitor gaming yang signifikan dalam beberapa tahun terakhir, sejalan dengan minat dan permintaan pasar yang juga tinggi, hal ini membuat POLYTRON turut ‘melahirkan’ produk monitor gaming. Mempertimbangkan fleksibilatas dalam menggunakan monitor, kualitas grafis yang tinggi dan respon yang cepat, melatarbelakangi ‘lahirnya’ monitor ini. Oportuniti yang sama juga digunakan oleh POLYTRON dengan meluncurkan […]
Monitor gaming menjadi elemen kunci dalam pengalaman bermain game yang optimal. Dalam memilih monitor gaming, ada beberapa faktor yang perlu dipertimbangkan agar sesuai dengan kebutuhan dan preferensi Anda. Berikut adalah 5 tips memilih monitor gaming, beserta rekomendasi monitor gaming yang dapat menjadi pilihan Anda. Resolusi Tinggi untuk Detail Maksimal Resolusi monitor adalah salah satu […]
Bagi para pecinta game, memiliki monitor gaming berkualitas tinggi adalah suatu keharusan. POLYTRON, sebagai salah satu produsen elektronik terkemuka di Indonesia, baru-baru ini telah memperkenalkan POLYTRON Monitor Gaming Warrior yang menawarkan pengalaman bermain game yang luar biasa. Dalam ulasan ini, kita akan membahas mengapa POLYTRON Monitor Gaming Warrior bisa dianggap sebagai monitor 165Hz terbaik di […]
- 1
- 2