Walau pengguna motor listrik tidak sebanyak pengguna kendaraan bensin, namun sesungguhnya ada fakta menarik tentang motor listrik khususnya motor listrik POLYTRON yang harus kamu tahu sehingga kamu tidak salah beli dan tidak salah merawat motor kesayangan kamu. Berikut ini adalah 8 fakta tentang motor listrik POLYTRON. Motor listrik adalah kendaraan ramah lingkungan. Tanpa menimbulkan emisi dan polusi, motor listrik sangat cocok bagi kamu yang ingin ikut menjaga kelestarian Bumi kita tercinta. Karena menggunakan motor listrik tidak ada pengeluaran zat karbon dengan demikian maka udara akan bersih dan terbebas dari polutan. Seperti kita ketahui motor berbahan bakar minyak adalah […]