Tag Archives: active speaker

Dengar Bedanya! 4 Tips Hebat Agar Audio High End Jadi Lebih Sempurna

hifi speaker polytron audivo phs 6a

Menghadirkan pengalaman audio high end yang sempurna bukan hanya tentang memiliki perangkat berkualitas tinggi, tetapi juga bagaimana kita mengoptimalkannya. Dalam dunia audio yang terus berkembang, ada beberapa tips hebat yang dapat membuat perbedaan signifikan dan meningkatkan kualitas suara menjadi lebih maksimal. Mari jelajahi empat tips terbaik untuk memastikan audio high end Anda mencapai puncak keunggulannya. […]

Bisa Dibawa Traveling, 4 Trolley Speaker Portable Ini Cocok Dibawa Liburan

trolley speaker portable polytron untuk liburan

Liburan dengan membawa speaker dapat menjadi cara yang baru dan menyenangkan untuk meningkatkan pengalaman liburan bersama teman-teman atau keluarga di penghujung tahun 2023. Trolley speaker portable adalah pilihan tepat untuk dibawa karena bisa digunakan indoor dan outdoor dengan handle gagang pegangan dan roda pada bagian kakinya.   Sesuai dengan namanya, trolley speaker portable PAS PRO […]

Speaker Portable PASPRO Terbaru Bisa Saling Terhubung Tanpa Kabel, Kok Bisa?

speaker portable tws

Teknologi terbaru speaker portable POLYTRON kini telah disematkan fitur TWS. Apa sih TWS?   TWS atau True Wireless Stereo adalah solusi menikmati musik secara modern tanpa kabel. Teknologi ini merupakan solusi yang memudahkan dalam mendengarkan musik dari dua speaker secara nirkabel memanfaatkan koneksi Bluetooth antar speaker. Dengan teknologi TWS maka perangkat pemutar musik tersebut diolah […]

POLYTRON Gedor Dunia Audio High End, Ini Kata Reviewer Tentang HiFi Speaker Audivo PHS 6A

Reviewer tentang audio high end hifi speaker audivo

HiFi speaker menjadi elemen penting dalam menciptakan pengalaman audio yang mendalam. Salah satu produk yang mencuri perhatian adalah HiFi Speaker POLYTRON Audivo PHS 6A. Beberapa reviewer terkemuka seperti Ray Raditya, DKID, Bestindotech, kepoin tekno, dan masih banyak lainnya, telah memberikan sorotan terhadap speaker ini, mengungkapkan keindahan suara yang dimilikinya.   Salah satu aspek yang sering […]

Yuk Intip Speaker High End POLYTRON, Suara Hebat, Harga Bersahabat!

harga speaker high end

Speaker dambaan para pengguna yang utama bergantung pada kualitas suara yang pas dengan telinga. Warna bass, mid-range dan treble yang diidamkan pengguna Indonesia memang jelas berbeda karena lebih kental dan berwarna. Untuk ini POLYTRON menyikapinya dengan merilis speaker high end terbaru dengan harga yang bersahabat, memungkinkan untuk kamu bisa memilikinya. Mau tahu speaker apa? Berikut […]

Mau Punya Speaker Terbaik, Kenali Dulu Jenis Speaker dan Fungsinya

speaker terbaik

Speaker terbaik memiliki banyak fungsi dan fitur penting yang bisa kamu maksimalkan dalam penggunaannya sehari-hari, baik untuk mendengarkan musik seperti biasanya maupun untuk digunakan di berbagai acara.   Sebelumnya, kamu harus paham betul speaker-nya, baik dari segi kualitas suaranya, desainnya atau pun fitur-fiturnya, dengan demikian maka kamu bisa memaksimalkan penggunaannya.   Speaker terbaik dari POLYTRON […]

Pameran IHEAC, POLYTRON Luncurkan Produk HiFi Terbaru Nomor Wahid

pameran IHEAC

POLYTRON dengan bangga akan memperkenalkan produk audio high end terbarunya pada perhelatan besar audio bergengsi, IHEAC, yang akan dimulai pada 9 hingga 12 November 2023 mendatang, di Fairmont Hotel Jakarta. Seri audio high end terbaru akan diperkenalkan oleh POLYTRON penanda bahwa POLYTRON selalu mengedepankan inovasi dan teknologi terdepan. Produk Audivo PHS 6A/S adalah seri Audivo […]

Tips Membuat Atmosfer Sempurna Dalam Menikmati Audio High End

audio

Menikmati musik dengan audio atau speaker idaman, saat ini bukan khayalan lagi. Apalagi audio terbaru sekelas high end yang kualitas suaranya bagus. Kamu bisa menikmati musik atau bahkan film dengan audio berkualitas high end dengan harga terjangkau. Berdasarkan hasil review oleh pakar ahli audio sistem, yaitu WhatHi-fi.com, speaker Audivo PHS 6A merupakan salah satu speaker […]

Gak Hanya Suaranya yang Gahar, 5 Speaker Aktif POLYTRON Ini Punya Desain yang Maco Abis

speaker maco

Memiliki speaker aktif membuat hari-hari menjadi lebih bersemangat. Speaker berperan bukan hanya sekedar mengeluarkan dan mendengarkan suara musik saja, namun speaker juga bisa digunakan untuk berbagai acara, misal menonton film, arisan keluarga, acara ulang tahun dan sebagainya. Nah, peran speaker di acara keluarga tersebut tentu sangat membantu kita semua untuk memeriahkan dan menyukseskan acara.   […]

8 Kelebihan Ini Menjadi Alasan, Mengapa Kamu Harus Memilih Hi-Fi Speaker Audivo PHS 6A?

Hifi Speaker Audivo

Kualitas suara yang superior dan di atas rata-rata tentunya didukung oleh komponen hardware dan software yang juga premium. Hardware dan software yang dimaksud disini adalah sumber utama yang dapat menghasilkan keluaran suara yang powerful. Dari komponen yang berkualitas tentu akan menghasilkan suara yang jernih dan real sesuai aslinya. Hal ini hadir di Premium Speaker POLYTRON […]