Category Archives: Berita

Meriahkan Piala Dunia 2022, Ini 4 Tips Buat Nobar Jadi Lebih Seru dan Menyenangkan

Nobar Piala Dunia

Ajang pertandingan sepak bola Piala Dunia 2022 yang kamu nanti-nantikan akhirnya datang juga. Piala Dunia 2022 yang sudah dimulai sejak tanggal 20 November lalu di Qatar, pastinya sangat menyita perhatian pencinta sepak bola di seluruh dunia.   Sebagai pencinta bola sejati, menyempatkan waktu buat nonton klub kesayangan berlaga sudah pasti jadi hal yang wajib dilakukan. […]

Masak Semakin Mudah dan Asyik dengan POLYTRON

live cooking demo POLYTRON

Siapa di sini yang suka ngerasa masak itu susah? Sekarang bukan waktunya bilang masak itu susah, karena dengan POLYTRON masak jadi semakin mudah dan asyik!   Bulan ini POLYTRON kembali mengadakan live cooking demo yang bekerjasama dengan Farmers Market dan Blibli. Keseruan ini ditambah dengan hadirnya komunitas Emak-Emak Blogger dan juga pengunjung.   Live cooking […]

POLYTRON Fox-R Seri Terbaru Melenggang di GIIAS Semarang

Motor Listrik

Atas keberhasilannya beberapa pekan lalu di IMOS 2022 Jakarta, kini Fox-R dan T-Rex dari POLYTRON melenggang di pameran GIIAS Semarang pada 23-27 November 2022. GIIAS merupakan ajang pameran yang bergerak pada industri otomotif Indonesia yang mengedepankan teknologi dan perkembangan otomotif, GIIAS hadir di Marina Convention Center, Semarang.   Walau terbilang baru di pasar motor di […]

Masuki Musim Hujan, Jaga Stok Makanan Tetap Segar dan Awet

kulkas Belleza Big Liter

Selain mengedepankan design dan modelnya yang cantik, kulkas juga harus memiliki fungsi yang baik, apalagi memasuki musim penghujan saat ini. Di musim hujan, tingkat konsumsi keluarga biasanya semakin meningkat. Hal ini lah yang membuat kebutuhan terhadap tempat penyimpanan stok makanan yang lebih besar sangat penting. Kulkas POLYTRON dengan tempered glass-nya merupakan pionir kulkas pintu kaca […]

Bingung Pilihnya, Mana sih Beras yang Paling Sehat?

Donabe

Tidak perlu bingung pilih beras mana yang paling sehat untuk dikonsumsi.   Mungkin kamu pernah merasa bingung dengan banyaknya pilihan beras yang ada di pasaran. Mulai dari beras putih, merah, coklat, hitam, dan masih banyak lagi. Tentunya setiap jenis beras memiliki kelebihan masing-masing.   Jadi, daripada bingung harus pilih jenis beras mana yang cocok untuk […]

Wajib Pakai Digital TV Ini, Jika Tak Mau Melewati Piala Dunia 2022

Digital TV Series

Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) sedang menggiatkan program Analog Switch Off (ASO) dengan mengajak masyarakat untuk segera beralih dari siaran TV analog ke TV digital. Sebab, Pemerintah per tanggal 2 November lalu secara resmi telah mematikan siaran TV analog di wilayah Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi (Jabodetabek) sehingga masyarakat yang masih menggunakan siaran analog […]

POLYTRON Rilis 10 Speaker PMA Terbaru dengan Fitur Makin Lengkap

Speaker bluetooth

Permintaan pasar akan bluetooth speaker makin hari makin tinggi. Saat ini banyak speaker bluetooth terbaik yang ada di pasaran yang menjanjikan bisa memberikan suara yang keras. Walau demikian Anda tetap harus cermat sebelum menentukan pembelian agar speaker yang Anda pilih sesuai dan multifungsi untuk berbagai perangkat.   POLYTRON menyiasatinya dengan memproduksi speaker yang berbeda dan memiliki […]

Apa Itu Portable Speaker? Ketahui Pengertian dan Kelebihannya

portable speaker

Portable Speaker Portable speaker serba guna terbaru keluaran POLYTRON adalah tipe PAS PRO15F3 (woofer 15 inch) dan  PAS PRO12F3 (woofer 12 inch) yang dilengkapi dengan handle atau pegangan dan roda yang dapat memudahkan dalam penggunaan indoor dan outdoor. Trolley speaker portable terbaik  ini bisa digunakan untuk berbagai acara baik acara formal maupun informal agar acara […]

Cara Bangkitkan Semangat untuk Rutin Olahraga, Agar Tubuh Tetap Bugar Memasuki Musim Penghujan

Cara Bangkitkan Semangat untuk Rutin Olahraga

Memasuki musim penghujan identik dengan flu, batuk dan pilek. Agar tubuh tetap bugar dan tidak mudah sakit memasuki musim hujan, kita harus menjaga kondisi tubuh tetap fit dengan makan makanan bergizi, minum banyak air putih, istirahat cukup dan lakukan olahraga teratur.   Untuk mengusir rasa malas berolahraga kamu bisa olahraga di rumah sendiri lho, jadi […]