Author Archives: Admin G.A

Lengkapi Produk Audio, Polytron Hadirkan Wall Speaker, Amplifier untuk Ruang Publik

wall speaker amplifie polytron

Dalam era digital yang kian berkembang, kebutuhan akan sistem audio yang mutakhir tidak hanya menjadi hal yang mewah tetapi juga menjadi kebutuhan esensial, terutama di ruang publik. POLYTRON, sebagai pemimpin dalam industri audio dan hiburan, kembali meluncurkan inovasi terbarunya, Wall Speaker dan Amplifier yang dirancang khusus untuk mengoptimalkan pengalaman audio di berbagai ruang publik.   […]

Omset Meningkat! Ini Rahasia Kesuksesan Media Iklan Videotron

media iklan videotron polytron

Dalam dunia bisnis yang kompetitif, strategi pemasaran yang cerdas dan terarah dapat menjadi kunci sukses. Salah satu metode yang semakin digemari oleh pelaku bisnis adalah menggunakan media iklan videotron. Namun, pertanyaannya adalah, kapan waktu yang tepat untuk memanfaatkannya guna meningkatkan omset bisnis Anda?   Pahami Kondisi Pasar dan Target Audience Sebelum meluncurkan kampanye iklan videotron, […]

Polytron Hadirkan Ceiling Speaker, Apa Itu Ceiling Speaker, Fungsi, dan Keunggulannya

ceiling speaker polytron speaker sekolah

POLYTRON telah memperkenalkan produk audio terbarunya dengan meluncurkan Ceiling Speaker dengn tipe PPB C05A6, sebuah inovasi yang menjanjikan pengalaman suara terbaik di berbagai ruang publik. Tetapi, sebelum kita menjelajahi lebih jauh tentang produk ini, pertanyaan mendasar yang mungkin muncul adalah, apa sebenarnya ceiling speaker itu? Bagaimana fungsi utamanya, dan apa keunggulan yang membuatnya begitu diminati? […]

Semarak Nonton Bareng Debat Capres, Siapkan Peralatan Ini!

speaker portable pas pro polytron f6 series

Jadwal debat capres masih tersisa 2 hari yaitu 21 Januari dan 4 Februari, jangan sampai kamu ketinggalan. Catat tanggalnya dan pastikan kamu menyaksikan calon yang ingin kamu usung.   Nonton bareng debat capres juga bisa kamu lakukan di rumah, tanpa biaya banyak, kamu cukup mempersiapkan televisi dan speaker-nya.   Berikut ini adalah perlengkapan yang mesti […]

Smart TV Ini Bisa Jadi Rekomendasi Untuk Nobar Debat Capres di Rumah

rekomendasi smart tv mini led untuk nobar debat capres

Pemilihan raya yang akan kita jalani pada bulan Februari mendatang, saat ini kampanye-nya sudah di mulai. Acara debat capres yang bisa kamu tonton di televisi akan makin mendebarkan jika kamu menikmatinya bersama teman atau anggota keluarga di rumah.   Untuk perangkat televisnya pastikan kamu menggunakan Smart TV Mini LED Quantum 75 inch yang akan membuat […]

Dengar Bedanya! 4 Tips Hebat Agar Audio High End Jadi Lebih Sempurna

hifi speaker polytron audivo phs 6a

Menghadirkan pengalaman audio high end yang sempurna bukan hanya tentang memiliki perangkat berkualitas tinggi, tetapi juga bagaimana kita mengoptimalkannya. Dalam dunia audio yang terus berkembang, ada beberapa tips hebat yang dapat membuat perbedaan signifikan dan meningkatkan kualitas suara menjadi lebih maksimal. Mari jelajahi empat tips terbaik untuk memastikan audio high end Anda mencapai puncak keunggulannya. […]

Hemat! Ini Alasan Mengapa Garansi TV 5 Tahun Adalah Investasi Terbaik

garansi tv polytron 5 tahun

Perlindungan yang menyeluruh terhadap barang-barang yang berharga yang kita miliki adalah investasi penting. Dengan demikian maka akan melindungi kita dari segala kemungkinan kerusakan atau perbaikan yang biayanya timbul di luar dugaan. Selain biaya, tentu ketenangan fikiran dalam penggunaan, memperpanjang masa pakai, hingga nilai jual kembali yang tinggi tentu sangat menambah ‘value’ suatu barang. Oleh karenanya […]

Seru-seruan Yuk! Karaoke Bisa Bikin Liburan Tahun Baru Nggak Boring

speaker karaoke untuk libur tahun baru

Liburan tahun baru yang biasanya masih dirasakan pada pekan pertama bulan Januari bisa kamu rasakan berbeda lho dengan perangkat yang satu ini! Mau tahu???   Berikut ini kami akan membahas peralatan karaoke dan perlengkapannya yang bisa bikin malam kamu lebih berbeda. Apa saja yang harus dipersiapkan?   Speaker Untuk menciptakan suasana karaoke yang menyenangkan, kamu […]

Selamat Tahun Baru 2024, Raih Kebahagiaan Penuh Suka Cita di Tahun Mendatang

selamat tahun baru 2024 happy new year

Tak terasa, Desember hampir saja sampai di penghujungnya. Tak lama lagi akan kita lewati pergantian tahun. Dengan membawa kedamaian dan kebahagiaan mengiringi pergantian tahun, POLYTRON mengucapkan selamat tahun baru 2024 kepada semua.   Momen haru dan bahagia. Haru karena telah melewati tahun 2023 dengan berhasil, dan bahagia untuk menyongsong 2024 yang cemerlang. Selamat menyongsong tahun […]

Piknik Lebih Seru! Peralatan Elektronik Ini Perlu Dibawa, Apa Saja Ya?

Piknik

Peralatan piknik yang harus dibawa mesti kamu sesuaikan dengan tujuan dan tempat yang kamu rencanakan. Kamu harus persiapkan ‘plan’ piknik dengan matang agar tercipta pengalaman dan kenangan yang indah.   Peralatan elektronik apa saja yang mesti dibawa? Berikut ini ulasannya.   Smartphone dan charger Ini adalah yang utama mesti kamu bawa, pastikan smartphone sudah tersambung […]